Publication Frequency

Jurnal kami terbit dua kali dalam setahun yaitu pada bulan Juli dan Januari. Untuk mengakomodir kebutuhan publikasi dari para authors, kami membuat terbitan dalam bentuk edisi, agar dalam rentang waktu yang tercantum di atas kami dapat menerima dan mempublikasikan karya dari para authors.